Friday, July 5, 2013

Sejarah Prudential

Didirikan dengan nama The Prudential Mutual Assurance and Loan Association pada tahun 1848, Prudential Plc adalah perusahaan jasa keuangan internasional dengan lingkup produk termasuk diantaranya personal banking, asuransi, dana pensiun dan retail investment, manajamen dana institusional dan property investments dengan pasar terbesar berada di Inggris, Amerika Serikat dan Asia.
Di Inggris, Prudential plc merupakan pengelola pensiun terbesar dengan lebih dari tujuh juta kastamer yang mempercayakan masa depan pensiun mereka pada Prudential Plc.
Di Asia, Prudential juga merupakan pemimpin diantara seluruh perusahaan life insurance dan fund management dari Eropa yang beroperasi di 13 negara.
“PRUDENTIAL” merupakan merek dagang dari The Prudential Assurance Company Limited and Prudential Unit Trusts Limited, yang terdaftar di England dan Wales dengan nomor registrasi15454 dan 1796126, dan tercatat di kantor registrasi Laurence Pountney Hill, London EC4R 0HH, yang berdada dibawah pengawasan dan peraturan Financial Services Authority.
Dengan pengalaman lebih dari 160 tahun, dan didukung oleh 27.000 karyawan, 21,5 juta custamer diseluruh dunia (termasuk policy holders dan unit holders) mempercayakan lebih dari 249 milyar Poundsterling dana dibawah pengelolaan perusahaan yang dibangun dengan kecermatan dan kehati-hatian serta komitment pada kepentingan seluruh nasabahnya, terutama pada saat kondisi market yang tidak stabil seperti saat ini, Prudential masih menunjukkan kepemimpinannya yang dominan dan tidak tergoyahkan dalam industri dan bisnis finansial global.
Sementara di Indonesia Prudential didirikan pada tahun 1995, PT Prudential Life Assurance (Prudential Indonesia) merupakan anak perusahaan dari Prudential Plc, sebuah jasa keuangan internasional terkemuka grup dari Inggris yang memiliki lebih dari £ 290.000.000.000 (Rp 468.300.000.000) aset yang dikelola (per 31 Desember 2009). Prudential’s global Menggabungkan pengalaman di bidang asuransi jiwa selama lebih dari 160 tahun dengan pengetahuan tentang adat istiadat setempat dan bisnis, Prudential Indonesia memiliki komitmen untuk mengembangkan bisnisnya di Indonesia.
Sejak diluncurkan pertama kali unit-linked (asuransi jiwa dikaitkan dengan investasi) produk pada tahun 1999, Prudential Indonesia merupakan pemimpin pasar produk ini khusus di Indonesia. Prudential Indonesia juga menyediakan berbagai produk dan layanan yang dirancang untuk memenuhi dan melengkapi setiap kebutuhan para nasabahnya.
Our Mission:
“To be the best Retail Financial Services company in Indonesia, exceeding our stakeholders’ expectations with service excellence, quality products, committed people and good financial returns”
Four Pillars of the Mission
As an integral part of the Mission, PT Prudential Life Assurance has four pillars, which is the basic foundation of company’s establishment and growth, which distinguishes it from other companies. Here are the Four Pillars:
  • Passion for excellence
    To provide the best and improve the ability to get the best results as well.
  • Learning organization
    Provide opportunities to everyone in the company to gain knowledge, skills and personal development through various training.
  • To work as a family
    Working hand in hand as one big family treat each other respectfully and lovingly to create an atmosphere of tolerance.
  • Integrity and fair deal to all stakeholders
    Commitment to always have integrity in every case, provide the best services to our customers, appreciate every person fairly on the basis of business added-value, to communicate clearly and provide a good income to every person (without discrimination).
Our Core Values
  • Innovate and create opportunities – we pursue new initiatives and challenge ourselves to create opportunities.
  • Demonstrate care and understanding – We understand and care about the needs and expectations of our employees, customers, agents, partners and shareholders.
  • Collaborate – We encourage openness, mutual trust and teamwork throughout the organization.
  • Deliver excellence – we fulfill our promises and deliver on a clear set of expectations, maintaining our integrity at all times.
Our Credo
“Only by listening can we truly understand what people need and only by understanding what people need are we able to deliver the right products and services.”

0 comments :

Post a Comment

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Copyright © 2012. PRUDENTIAL SEMARANG - All Rights Reserved B-Seo Versi 5 by Blog Bamz